Kutipan dari Agnes Davonar - Halaman 2

Berikut adalah kumpulan kata-kata bijak dan kutipan inspiratif dari Agnes Davonar. Kutipan-kutipan ini mencerminkan pemikiran, filosofi, dan kebijaksanaan yang telah menginspirasi banyak orang. Temukan inspirasi dan wawasan baru melalui kata-kata yang bermakna mendalam ini.

Agnes Davonar

Agnes Davonar

Penulis online dan novel fiksi

1986 -

Menampilkan 21 - 36 dari 36 kutipan

Saat-saat inilah kita bisa mengenang masa-masa di sekolah. Kelak setelah lulus, kita pasti merindukan masa-masa berada di perpustakaan. Dan ini juga adalah modal awal kita untuk berperang menghadapi ujian nasional. Nah, mari kita mulai menjadikan perpustakaan sebagai tempat perjuangan.

Sumber: Pesawat Kertas Terakhir

Berteman boleh, tapi ingat bahwa kamu belajar demi meraih cita-cita.

Sumber: Pesawat Kertas Terakhir

Bagaimanapun kau hadir dalam hidupku, aku yakin baik atau buruknya kehidupanmu hanyalah Tuhan yang paling mengerti mengapa kau ada di sisiku.

Karena cintalah yang mengubah perbedaan di dunia ini, karena hanya cintalah yang mengubah warna mata hati kita, karena cintalah aku hidup diantara kisahmu.

Tidak ada yang sia-sia. Kamu harus kuat. Banyak yang mencoba bangkit dan kamu juga harus bangkit.

Sumber: Pesawat Kertas Terakhir

Yap, sejak kecil gue suka banget lihat tentara. Tapi ayah gue bilang kalau mau masuk tentara lebih baik gue ikut pendidikan dulu setelah lulus SMA. Kebetulan akhir caturwulan ini, gue bakal ikut tes masuknya. Doain sukses ya.

Sumber: Pesawat Kertas Terakhir

Dalam hidup ada saatnya kita tidak bisa memilih selain bertanggung jawab terhadap hal yang kita lakukan di masa lalu. Percayalah, masa depan akan menjadi lebih indah bila kita berusaha untuk menerima keadaan kita.

Pada dasarnya semua yang kita kerjakan itu mudah, kok, asal kita mau berusaha. Kamu juga bisa.

Sumber: Pesawat Kertas Terakhir

Saat ini aku menangis bukan karena kau meninggalkanku tapi aku menangis karena sulit bagiku untuk melupakan cinta yang pernah ada dalam hidup kita.

Gilang, kenapa sih kamu suka kasih saya pesawat kertas? Ooo… pesawat kertas?. Iya, cerita dong!. Panjang banget. Intinya, gue punya cita-cita pengen jadi pilot pesawat tempur. Gue pengen jadi tentara Angkatan Udara.

Sumber: Pesawat Kertas Terakhir

Ini sudah kehendak Allah. Ikhlaskan. Jika memang berjodoh, Allah pasti akan mempertemukan kalian lagi.

Sumber: Pesawat Kertas Terakhir

Kalau mau usaha, ternyata apa pun bisa tercapai.

Sumber: Pesawat Kertas Terakhir

Cinta datang yang terlalu cepat, kadang berlalu terlalu kilat.

Sumber: Pesawat Kertas Terakhir

Impian kadang bisa menahan arus cinta yang begitu deras.

Sumber: Pesawat Kertas Terakhir

Jadi lo mutusin persahabatan kita cuma gara-gara ada anak baru yang bakal pindah ke kelas ini dan lo ngincer dia jadi pacar?

Sumber: Pesawat Kertas Terakhir

Jangan ragu. Yakin saja kalau kamu bisa dan usahakan yang terbaik, serahkan semua kepada Allah dan Insha Allah kamu akan bisa.

Sumber: Pesawat Kertas Terakhir

Kutipan-kutipan dari Agnes Davonar di atas merupakan gambaran dari pemikiran dan karya beliau yang telah memberikan inspirasi bagi banyak orang. Setiap kata-kata bijak membawa pesan mendalam yang dapat menjadi refleksi dan pedoman dalam kehidupan sehari-hari. Semoga Anda menemukan inspirasi dan pencerahan melalui kutipan-kutipan ini.

Author Lain yang Mungkin Anda Suka